Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Teknik Review Buku Bacaan dalam Literasi

Gambar
Hai kawan Literasi, selama berliterasi kami selalu menuangkan pemahaman kami terhadap bacaan dengan membuat sebuah review. Di situ secara tidak langsung kami dilatih untuk pandai mengolah kata, menguasai banyak kosakata, meningkatkan pemahaman, serta meningkatkan imajinasi. Ada 4 teknik review yang kami gunakan, yaitu : 1. Teknik Review Ishikawa Fishbone Teknik review ini tergolong ke dalam teknik yang mudah dibuat. Karena teknik ini kita hanya diminta untuk menuangkan pemahaman kita terhadap bacaan dilihat dari segi pertanyaan ADIK SIMBA (Apa, Di mana, Kapan, Siapa, Mengapa, dan Bagaimana), serta penambahan tentang hikmah yang terkandung dalam buku bacaan. Begini bentuknya, di bagian ekor, berisi identitas buku. Bagian tulangnya berisi ADIK SIMBA/ 5W 1H. Bagian kepalanya adalah hikmah yang dapat didapat setelah membaca buku. 2. Teknik AIH (Alasan Isi Hikmah) Seperti yang sudah dijelaskan di judul, bahwa teknik AIH ini berisi alasan pembuat review tentang mengapa memili...